Wakaf Tunai Pembebasan Lahan dan Pembangunan Pesantren Tahfidz Alquran Tasikmalaya

Minggu, 01 Maret 2015

Wisuda Akbar Penghafal Cilik 3


HADIRILAH TABLIGH AKBAR DAN IKUTILAH WISUDA AKBAR PENGHAFAL CILIK 3


Bersama:
1. Syekh Abdul Rasyid (Hafidz Indonesia)
2. Ustad 3 Kembar Hafidz Qur'an

AHAD, 8 MARET 2015
12.30 - 17.00 WIB
MASJID AGUNG Kota Tasikmalaya

Syarat Peserta Wisuda:
1. Usia 4 Tahun - 15 Tahun
2. Memiliki Hafalan 5 Surah Pilhan Full atau Salah Satunya
(Al Mulk, Al Waqiah, Arrohman, Yasin, Annaba) atau Juz 30
3. Mengisi Formulir
4. Mengikuti Tes Hafalan Tanggal 28 Februari dan 1 Maret 2015
5. Membayar Infaq Rp. 25.000,-
Fasilitas (Sertifikat, Snack, Piala Walikota bagi peserta terbaik dan tergabung di Komunitas Penghafal Qur;an
)
Nah bagi adik2 Soleh/ah yang memiliki hafalan yuk daftar segera, Kita Wujudkan Kota Santri Kota Penghafal Qur'an.

Informasi: 085313150004

Yuk dukung kegiatan ini dengan menjadi Donatur acara ini.

Bagi Dermawan yang mau berdonasi untuk acara ini silahkan transfer kerekening Yayasan, semoga berkah dan manfaat, Aamiin.
Rekening SEDEKAH:
BNI Syariah: 2004198151
BTN Syariah: 7313007277
BRI: 4453-01-010462-53-8
Mandiri: 1310044228882
an. Yayasan Daarul Ilmi Cendikia
PROFILE SYAIKH RASYID yang akan mengisi acara Wisuda Akbar Penghafal Cilik 3.

Usia 6 bulan bisa berjalan dan berbicara, kalimat pertama yang diucapkan “ Allah “.
Usia 8 bulan bisa menulis kalimat Allah & Muhammad tanpa diajarkan, sudah bisa menggambar ka’bah.
Usia 4th bisa berbahasa Arab dan membaca Kitab Arab Gundul tanpa diajarkan.
Usia 5th sudah hafal Al Qur’an dan bisa menirukan Irama 15 Imam Besar Dunia.
Diberi Gelar “ Syaikh “ dalam acara Hafiz Cilik Indonesia di RCTI Tahun 2014 oleh Syaikh Ali Jabeer.

Syaikh Rasyid membuat hati semua orang siapa saja yang mendengar suaranya melantunkan ayat suci bergetar dan berurai air mata...tidak hanya suaranya tapi kisah nyata hidupnya sampai di kenal dunia juga membuat siapa saja menangis!

0 komentar:

Posting Komentar